AREM - AREM




Sekilas, Lemper dan Arem-arem memiliki tampilan yang cukup mirip. Meskipun memiliki tampilan yang mirip, kedua penganan ini punya perbedaan pada isi dan bahan pembuatannya.

Arem-arem berbahan dasar nasi dengan isi campuran sayur, daging, dan sambal goreng kemudian dibungkus menggunakan daun pisang serta dikukus hingga matang.

Arem-arem adalah jajanan pasar khas Kota Kebumen namun makanan ini sudah banyak ditemukan di kota-kota lain, seperti Solo, Yogyakarta, dan Surabaya.

Jajanan tradisional yang satu ini memiliki rasa yang lezat dan cocok untuk lidah Indonesia. Tergolong dalam makanan berat, arem-arem bisa dijadikan jajanan pasar pengganjal perut sebelum jam makan.



HARGA
          

Rp 3000/biji

Min. pemesanan 3 hari sebelum barang diantar
Min. pemesanan 100 biji
INFO PRODUK

          
Varian isi
sambl goreng ati
wortel kentang
ayam
dll
(Sesuai Pemesanan,
Harga menyesuaikan)
Kondisi
Baru
Segera...
Datang dan Kunjungi !!
Toko Camilan Enak
Jl. Indraprasta 49B
Semarang Jawa Tengah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar